Pengendalian COVID Mengancam Hong Kong Sebagai Pusat Keuangan
Kamis, 4 November 2021 - 04:48 WIB
Pekan lalu, Hong Kong menggandakan pembatasan terkait Covid-19 yang termasuk paling ketat di dunia.
Berita itu telah menimbulkan kecemasan di antara komunitas bisnis di kawasan itu, dengan beberapa pertanyaan apakah hal itu bakal mengancam statusnya sebagai pusat keuangan Asia.
Pemimpin Hong Kong, Carrie Lam, mengumumkan bahwa hampir semua pengecualian karantina bagi pelancong luar negeri dan dari China daratan kini akan berakhir.
Getty ImagesSingapura telah membuka perjalanan bebas karantina bagi 11 negara, sementara Hong Kong semakin ketat.Dia mengatakan pengetatan itu untuk mempercepat pembukaan kembali China atas wilayah tersebut, tetapi bagi sejumlah pelaku bisnis, itu mendorong mereka ke tepi jurang.
Lam sebelumnya mengatakan bahwa pembukaan ke daratan China "lebih penting" ketimbang [membuka] di tempat lain.
LIHAT ARTIKEL ASLI »
0 Response to "Pengendalian COVID Mengancam Hong Kong Sebagai Pusat Keuangan"
Post a Comment